Contoh Kegiatan Melestarikan Di Lingkungan Sekolah Adalah

Admin
0

Salah satu aktivitas penting yang dapat dilakukan di lingkungan sekolah adalah melestarikan alam sekitar. Ada banyak kegiatan yang bisa dilakukan, mulai dari menanam pohon, mengurangi penggunaan plastik sekali pakai, hingga mengoptimalkan penggunaan energi listrik. Semua hal ini bisa dilakukan oleh seluruh elemen di lingkungan sekolah, baik siswa, guru, hingga staf.

Menanam Pohon

Salah satu kegiatan yang mudah dan efektif adalah menanam pohon di sekitar lingkungan sekolah. Selain memberikan manfaat untuk lingkungan, menanam pohon juga dapat memberikan suasana yang sejuk dan nyaman di lingkungan sekolah.

Mengurangi Penggunaan Plastik Sekali Pakai

Plastik sekali pakai termasuk bahan yang sulit terurai dan dapat mencemari lingkungan. Untuk mengatasi hal ini, di lingkungan sekolah dapat dilakukan kegiatan seperti mengurangi penggunaan kantong plastik atau menggunakan botol minum ulang sebagai pengganti botol air minum sekali pakai.

Mengoptimalkan Penggunaan Energi Listrik

Di lingkungan sekolah, penggunaan energi listrik sangatlah penting. Namun, harus juga dilakukan dengan bijak. Oleh karena itu, di lingkungan sekolah dapat dilakukan kegiatan seperti mematikan lampu saat tidak digunakan, menggunakan peralatan listrik yang hemat energi, hingga menggunakan teknologi energi terbarukan seperti panel surya atau turbin angin.

Contoh Kegiatan Melestarikan Di Lingkungan Sekolah Adalah



Kumpulan Pertanyaan dan Jawaban yang Berkaitan dengan "Contoh Kegiatan Melestarikan Di Lingkungan Sekolah Adalah":



Contoh Kegiatan Melestarikan Di Lingkungan Sekolah Adalah



Daftar Isi:

1. contoh kegiatan melestarikan di lingkungan sekolah adalah?


Jawaban:

membersihkan lingkungan sekolah

menanam pohon di sklh

menjaga kebersihan lingkungan sklh


2. contoh kegiatan melestarikan lingkungan sekolah adalah​


Jawaban:

Kerja bakti/gotong royong untuk membersihkan lingkungan sekolah,tidak membuang sampah sembarangan,menjaga kebersihan dilingkungan sekolah

Penjelasan:

Semoga bermanfaat....

piket kelas,bergotong royong


3. contoh kegiatan melestarikan di lingkungan sekolah adalah​


seperti kerja bakti untuk membersihkan sampah sampah di lingkungan sekolah agar tidak tercemar

1tidak membuang sampah sembarangan

2 tidak merusak taman sekolah


4. sebutkan 2 contoh kegiatan pelaksanaan kewajiban menjaga kelestarian lingkungan di sekolah?​


membuang sampah pada tempatnya n kerja bakti membersihkan lingkungan sekolah

Jawaban:

•melakukan kerja bakti

•membuang sampah pada tempatnya


5. Contoh kegiatan melestarikan alam di lingkungan sekolah adalah …​


Membersihkan taman, tdk mencabut tumbuhan, menanam tanaman, dll

Jawaban: Membuang sampah pada tempatnya, tidak mencabut tanaman sekolah, menyiram pohon-pohon dan tanaman-tanaman di sekolah, tidak memetik dedaunan pohon, ikut kegiatan kerja bakti sekolah.


6. contoh kegiatan melestarikan di lingkungan sekolah adalah​


Jawaban:

Menanam pohon

membuang sampah pada tempatnya

mendaur ulang sampah anorganik

Mendaur ulang
Membuang sampah pada tempatnya
Menggunakan botol minum sendiri

7. contoh kegiatan melestarikan lingkungan sekolah adalah...​


Jawaban:

!Hindari Tebang Liar. ...

!Membersihkan Lingkungan setiap hari. ...

!Tidak Merusak Tanaman sekitar. ...

!Tidak membuang bahan kimia di aliran sungai. ...

!Menanam kembali hutan yang gundul. ...

!Melakukan Tebang Pilih. ...

!Mencari Ikan dengan cara tradisional. ...

!Menanam Pohon di pinggir jalan Kota.

Penjelasan:

itu ya makasiih

Jawaban:

-melakukan kerja bakti secara rutin

-menjaga fasilitas yang tersedia

-saling mengingatkan jika ada yang melakukan perusakan

semoga membantu^^


8. TOLONG DI JAWAB 1. Contoh kegiatan melestarikan di lingkungan sekolah adalah____2. Menjaga kelestarian lingkungan sekolah menjadi tanggung jawab seluruh warga sekolah. Warga sekolah tersebut, yaitu____3. Bergadang merupakan salah satupengamalan UUD 1945 Pasal 27 Ayat (2). Tujuan dari kegiatan bergadang adalah untuk memenuhi____5. Tulislah 3 contoh kegiatan yang menunjukkan kewajiban Menjaga kelestarian lingkungan!​


Jawaban:

1. menanam tanaman

2.siswa

maaf kalau salah

Jawaban:

1. membuang sampah pada tempatnya

2. guru² di sekolah, semua siswa-siswa di sekolah , semua yang berada di sekolah

3. untuk memenuhi kebutuhan hidup

4. A.sedangkan membersihkan selokan

B.ya, karena selokan itu harus di jaga kebersihannya agar sampah yang di buang di selokan tersebut tidak mengakibatkan banjir

5. lingkungan rumah, sekolah, dan masyarakat

Itusajapendapatsaya

maafjikasalah


9. 1. Contoh kegiatan melestarikan dilingkungan sekolah adalahTOLONG DI JAWAB YAA MAKASIHH ☺️​


Jawaban:

Membuang sampah ketempatnya

Penjelasan:

menjaga lingkungan sekolah


10. Contoh kegiatan melestarikan di lingkungan sekolah adalah.....


Jawaban:

Membuang sampah pada tempatnya. Guru, kepala sekolah,pengurus sekolah,murid, dan yang ada di sekolah.

Penjelasan:

maaf kalo salah

Jawaban:

•Membuang sampah pada tempatnya.

•Tidak merusak taman sekolah.

•Mengadakan acara kebersihan ingkungan sekolah.

Penjelasan:

Semoga Bermanfaat!


11. 1.Berikan contoh kegiatan melestarikan di lingkungan sekolah!Jawab: .....​


Jawaban:

tidak boleh buang sampah sembarangan

Jawaban:

menjalani piket sekolah

Penjelasan:

SEMOGA BERMANFAAT


12. Contoh kegiatan melestarikan di lingkungan sekolah adalah​


Jawaban:

Menyapu halaman sekolah ,menanam tanaman di sekolah,menyiram tanaman.

Jawaban:

- Kerja bakti di lingkungan sekolah

- membersihkan Selokan sekolah

- Menanam Tanaman berbagai jenis

- piket kelas

Penjelasan:

semoga membantu


13. 1. Contoh kegiatan melestarikan dilingkungan sekolah adalah​


Jawaban:

menanam pohon disekitar sekolah

menjaga lingkungan sekolah

rajin membersihkan daerah sekitar lingkungan sekolah

Jawaban:

1.menanam tumbuhan

2.membuang sampah pada tempatnya

3.membersihkan lingkungan sekolah

semoga membantu y


14. contoh kegiatan pelestarian lingkungan dan sumber daya alam yang dilakukan di sekolah​


Jawaban:

semoga membantu:)

Penjelasan:

pelestarian lingkungan:

-tidak membuang sampah sembarangan

sumber daya alam:

selalu membudidayakan tumbuhan disekitar sekolah


15. Sebutkan dua contoh kegiatan pelaksanaan Kewajiban menjaga kelestarian lingkungan di sekolah​


Jawaban:

membuang sampah pada tempatnya dan melaksanakan kebersihan seperti Jumat bersih, kerja bakti, gotong royong, piket kelas dan lain²

Penjelasan:

semoga membantu

Jawaban:

1. Tidak membuang sampah sembarangan

2. membersihkan sekolah secara rutin


16. sebutkan contoh contoh kegiatan melestarikan lingkungan di sekolah​


Jawaban:

membuang sampah ditempatnyamengadakan piket kelaskerja bakti membersihkan linhkungan sekolah

Penjelasan:

semoga membantu^^

jadikan jawaban terbaik√

jangan lupa follow

Jawaban:

Mengadakan piket kelasmembuang sampah di tong sampahmenjaga kebersihan sekolah

4. tidak merusak tanaman yang ada di sekolah

maafkalosalah


17. contoh kegiatan pelestarian lingkungan dan sumber daya alam yanh di lakukan di sekolah​


Jawaban:

-Mematuhi tata tertib baik kebersihan serta pelestarian lingkungan sekolah.

-Memberlakukan program sekolah hijau untuk semua warga sekolahan.

-Membuat apotek hidup di dalam sekolah.

-Mematikan mesin baik mobil ataupun sepeda motor saat berada di dalam lingkungan sekolah.

semoga membantu


18. berikan contoh kegiatan melestarikan di lingkungan sekolah​


melakukangotongroyongmembersihkansekolahtidakmembuangsampahsembarangantidakmencabutataumenginjaktanamandisekolah

Penjelasan:

JADIKAN JAWABAN TERBAIK YA....

TERIMAKASIH

Jawaban:

1.gotongroyong

2.membersihkankelas

3.membuangsampaiketempatsampah

4.tidakmencabut/menginjaktanamandisekolah

penjelasan:semogamembantu


19. Berikut ini yang merupakan contoh kegiatan menjaga kelestarian lingkungandi sekolah adalah ....menanam pohon di kebun sekolah​


Berikutcontohkegiatanmenjagakelestarianlingkungandisekolah

Membuang sampah pada tempatnya Memakai piring membeli makanan Menggunakan botol untuk membeli minum Tidak mencoret dinding Rajin membersihkan kelas Rajin bergotong royong Tidak membuang makanan secara sengaja Tidak mencoret coret dinding Menggunakan alat kebersihan sewajarnya membersihkan lapangan sekolah Menjaga pohon disekolah tetap subur Menanam tanaman penyegar sekolah

Pembahasan:

Menjaga kelestarian artinya menjaga lingkungan tersebut tetap bersih. Untuk membersihkan lingkungan dibutuhkan perawatan seperti,

Merawat Membersihkan Mengganti, dan Menghemat

Tujuan dari kelestarian lingkungan adalah menjaga lingkungan tetap asri, baik, cantik, sedap dipandang,dan disukai

Detailjawaban

Mapel : PPKN

Kelas : 3 SD

Materi : Menjaga lingkungan

Kata kunci : Kegiatan melestarikan,melestarikan lingkungan sekolah, merawat lingkungan sekolah

Kode kategorisasi : 3.9


20. Kewajiban menjaga lingkungan dapat dimulai dari keluarga. contoh penerapannya adalah...A.menjaga kebersihan rumah dan mendukung kegiatan sekolahB.menjaga nama baik sekolah dan mendukung kegiatan sekolahC.menjaga kebersihan rumah dan memelihara kelestarian lingkungan sekitar D.menjaga nama baik sekolah dan memelihara kelestarian lingkungan sekitar ​


Jawaban:

C.Menjagakebersihanrumah dan memeliharakelestarian lingkungansekitar

Semogamembantu

Jawaban:

c. Menjaga kebersihan rumah dan memelihara kelestarian lingkungan sekitar

Penjelasan:

Soalnya,itu kita harus melestarikan lingkungan sekitar kita supaya lingkungan kita juga bersih.

Maaf kalau salah




Post a Comment

0Comments
Post a Comment (0)