Ciri Ciri Pohon Pisang

Admin
0

Pohon pisang adalah tanaman yang mudah dikenali dari bentuk daun yang panjang dan lebar serta buahnya yang berbentuk bulat. Di Indonesia, pohon pisang sangat populer dan sering ditemukan di kebun-kebun dan pekarangan. Untuk mengetahui apakah pohon yang ada di depan rumah adalah pohon pisang, ada beberapa ciri yang dapat diperhatikan seperti ukuran daun yang cukup besar, batang yang tebal dan terasa bertekstur, serta buah yang berwarna kuning saat matang dan biasanya tumbuh dalam kelompok.

Kumpulan Pertanyaan dan Jawaban yang Berkaitan dengan "Ciri Ciri Pohon Pisang":



Ciri Ciri Pohon Pisang



1. Ciri ciri pohon pisang


-Berkembangbiak dengan cara bertunas.
-Memiliki buah yang berwarna kuning disebut pisang.
-Hanya bisa berbuah sekali seumur hidup.
-Biji buahnya mengandung vitamin,mineral,dll.
-Memiliki jantung.
Itu saja-daun:lebar dan panjang, tepi tak mempunyai ikatan kompak hingga mudah disobek
-bunga: bunga dipohon pisang hanya hidup sekali dan biasanya disebut jantung karena bentuknya mirip jantung
-akar: akar serabut yang banyak tetapi lunak hingga mudah diterpa angin yang cukup kencang
-buah: Terjadinya penyerbukan pada buah pisang, yaitu dengan bantuan serangga penyerbuk, tetapi umumnya tepung sari tidak terlalu subur. Oleh karena itu, banyak pisang yang tidak bebiji.
.
.*maaf klo ga lengkap/salah

2. ciri ciri pohon pisang


-batang berbonggol banyak mata tunas yang dapat tumbuh menjadi tunas anakan
-Daun tanaman pisang lebar panjang, tulang daun besar dan tepi daun tidak memiliki ikatan yang kompak sehingga mudah sobek jika terkena angin kencang
-Bunga pisang keluar pada ujung batang dan hanya sekali berbunga selama hidupnya. Bunga pisang disebut juga jantung karena bentuknya seperti jantung
-Terjadinya pernyerbukan pada buah pisang yaitu dengan bantuan serangga penyerbuk tetapi pd umumnya tepung sari tidak terlalu subur. oleh karena itu banyak buah pisang yang tidak berbiji
-akar pada pohon pisang berupa akar serabut yang banyak, tetapi lunak

3. ciri ciri pohon pisang adalah


-batangnya kulit semua
-memiliki jantung
-memiliki daun
Criri khusus : 
-batang berbonggol banyak mata tunas yang dapat tumbuh menjadi tunas anakan
-Daun tanaman pisang lebar panjang, tulang daun besar dan tepi daun tidak meiliki ikatan yang kompak sehingga mudah sobek jika terkena angin kencang
-Bunga pisang keluar pada ujung batang dan hanya sekali berbunga selama hidupnya. Bunga pisang disbut juga jantung karena bentuknya seperti jantung
-Terjadinya pernyerbukan pada buah pisang yaitu dengan bantuan serangga penyerbuk tetapi pd umumnya tepung sari tidak terlalu subur. oleh karena itu banyak buah pisag yang tidak berbiji
-akar pada pohon pisang berupa akar serabut yang banyak, tetapi lunak

4. sebutkan ciri ciri pohon pisang dan pohon kelapa


sama-sama berakar serabut, sama-sama menghasilkan buah yang bisa dikonsumsi.
pohon pisang:mempunyai akar serabut,mempuyai jantung pisang,berbuah,daun pisang bisa di gunakan untuk mengukus atau yang lainya.

pohon kelapa:mempunyai akar yang sama dengan pisang,berbuah air kelapanya bisa digunakan untuk membunuh racun yang ada didalam tubuh kita batangnya keras daunya bisa digunakan untuk kebutuhan sehari hari

5. Ciri ciri pohon pisang


daunnya lebar dan panjang
tulang daunnya berserat
berakar serabut
memiliki 2 jenis batang, yaitu batang asli dan batang semu
semoga membantu
Daunnya lebar dan panjang. Memiliki tulang daun yang berserat dengan tepi daun yang kompak.
Adapun dari segi akar maka pohon pisang berakar serabut. Dengan pertumbuhan akar bergerak dan berkumpul kearah samping pohon sepanjang 4-5 meter.

6. Ciri ciri pohon pisang


Jawaban:

daun lebar

berbuah 1kali

memiliki jantung

berdiri tegak,pelepahnya berlapis2,dan daunnya lebat maaf kalo salah


7. sebutkan ciri ciri pohon pisang dan pohon kelapa


ciri-ciri pohon pisang yaitu kalau pohon pisang batang pohonnya bkan seperti kayu keras sedangkan kalau pohon kelapa tdk. juga kalau pohon pisang daunnya jauh berbeda dgn daun pohon kelapa kalau daunpohon kelapa berbentuk menyirip sedangkan pohon pisang tidak

8. apakah ciri ciri pohon pisang?


tidak bercabang,akar serabut
bertunas,daun nya berwarna hijau dan lebar,batang pohon pisang mengandung air (monokotil)

9. Ciri-ciri pohon pisang


Memiliki akar serabut, tulang daun besar, batang yang tebal berbonggol, terjadi penyerbukan pada buah pisangnya dgn bantuan serangga penyerbuk jadi tepungsari tidak terlalu subur, karenanya banyak buah pisang yang tdk berbiji, dan banyak mata tunas yang menjadi tunas anakan di sekelilingnya.batang tumbuhan pohon pisang mengandung air (monokotil) , dan mempunyai daun yg lebar
pisang termasuk dalam tunas juga terdapat jantung di buah yg harus di potong

10. ciri ciri pohon pisang?


tergolong jenis tunas , daunnya berbentuk memanjang , termasuk genus musacea .
Bunga
Bunga pisang keluar pada ujung batang dan hanya sekali berbungan selama hidupnya. Bunga pisang disebut jantung karena benetuknya seperti jantung. Jantung ini berwarna merah tua, tetapi ada pula yang berwarna kuning dan ungu. Setiap jantung terdiri atas satu atau banyak bakal buah (sisir). Setiap sisir dilindungi oleh sebuah daun kelopak. Bunganya sempurna, tetapi pada ujung jantung umumnya berbunga jantan. Satu persatu akan mekar dan tampak sisirnya. Ujung jantung tidak mekar sehingga tersisa jantungnya.
Daun dan Batang
Daun tanaman pisang lebar dan panjang, tulang daun besar, dan tepi daun tidak mempunyai ikatan yang kompak sehingg mudah robek jika terkena angina kencang. Batang berbonggol banyak mata tunas yang dapat tumbuh menjadi tunas anakan.

Buah
Terjadinya penyerbukan pada buah pisang, yaitu dengan bantuan serangga penyerbuk, tetapi umumnya tepung sari tidak terlalu subur. Oleh karena itu, banyak pisang yang tidak bebiji

Akar
Akar pada tanaman pisang berupa akar serabut yang banyak, tetapi lunak.





11. apakah ciri-ciri pohon pisang?


ciri-ciri pohon pisang adalah bertunas1. daun pisang lebar dan panjang, tulang daun besar, dan tidak mempunyai ikatan yang kompak sehingga mudah robek jika terkena angin kencang
2. Batang berbonggol banyak mata tunas yang dapat tumbuh menjadi tunas anakan
3. bunga pisang keluar pada ujung batang dan hanya sekali berbunga selama hidupnya
4. buah terjadinya penyerbukan pada buah pisang yaitu dengan bantuan serangga penyerbuk, tetapi pada umumnya tepung sari tidak terlalu subur. oleh karena itu banyak pisang yang tidak berbiji
5. Akar pada tanaman pisang berbentuk serabut yang banyak, tetapi lunak

12. ciri ciri pohon pisang​


Pohon pisang memiliki ciri-ciri

Hanya dapat berbuah dalam sumur hidup.Batang nya banyak mengandung air.Memiliki daun yang lebar dan panjang.Memiliki jantung pisang.Memiliki batang yang halus.Memiliki dua batang, yaitu batang asli dan batang palsu.

Pendahuluan

Pohon pisang adalah pohon yang hanya hidup di asia saja, karena di eropa dan benua lain nya sangat susah untuk menumbuhkan pohon pisang. Oleh sebab itu kita bangga sebagai warga negara indonesia, karena indonesia termasuk pembudidaya pohon pisang terbaik di dunia. Seperti yang kita kenal pisang banyak sekali jenis nya, pisang di indonesia bermacam-macam jenis. Jenis pisang ambon dan pisang kepok yang sangat di kenal di indonesia, karen pisang tersebut memiliki cita rasa yang enak jika digoreng.

Penjelasan

Pohon pisang adalah pohon yang memiliki buah yang memanjang dan daun yang lebar dan panjang. Nama ilmiah pohon pisang adalah Musa paradisiaca. Pisang hanya dapat berbuah 1 kali saja, karena pohon pisang memiliki jantung seperti manusia karena jantung tersebut terletak di ujung tangkai pohon pisang jika di ambil buah nya maka pohon tersebut tidak dapat tumbuh dan berbuah lagi.

Pembahasan

Ciri -ciri pohon pisang

Hanya dapat berbuah dalam sumur hidup.Batang nya banyak mengandung air.Memiliki daun yang lebar dan panjang.Memiliki jantung pisang.Memiliki batang yang halus.Memiliki dua batang, yaitu batang asli dan batang palsu.

Pelajari lebih lanjut 5 ciri-ciri pohon pisang

https://brainly.co.id/tugas/3111667

perbedaan tumbuhan paku dan tumbuhan lumut

https://brainly.co.id/tugas/5460938

Pembagian stermathophyta berdasarkan tempat

https://brainly.co.id/tugas/14392588

Detail jawabanKelas : 10Mapel : biologiBab : 8Materi : plantaeKode soal : 4Kode kategorisasi : 10.4.8Kata kunci : ciri-ciri pohon pisang


13. Ciri ciri pohon pisang


daun dan batang tanaman pisang panjang dan lebar, memiliki akar serabut yang banyak tetapi lunak
banyak getah,kayunya lunak

14. apakah ciri-ciri pohon pisang?


yaitu mempunyai batang lebar,mempunyai daun berwarna hijau dan lebar,memiliki akar tunggang. mohon maaf ya apabila ada kesalahan iti saja yang bisa saya sampaikan-batang basah
-daun lebar dan tulang daunnya menyirip
-berkembang biak  secara vegetatif alami yaitu tunas
-buah berwarna kuning
-pemanfaatannya sebagai bahan konsumsi dll,
-termasuk produsen dalam rantai makanan

15. Ciri ciri pohon pisang


Mempunyai tunas, mempunyai jantung bewarna ungu, dllwarna batang kuning,hijau batang basah,berakar serabut

16. Ciri ciri pohon pisang


berkembang biak dengan tunas :)Ciri ciri tumbuhan pisang :
Memiiki batang yang berbonggol
Memiliki bentuk daun yang lebar dan mudah
sobek
Memiliki bunga yang bentuknya menyerupai
jantung, maka dari itu dikenal dengan sebutan
jantung.

17. ciri ciri pohon pisang


mempunyai jantung , daunnya lebar memanjang, didalam batang terdapar banyak air1.Daun dan Batang
Daun tanaman pisang lebar dan panjang, tulang daun besar, dan tepi daun tidak mempunyai ikatan yang kompak sehingg mudah robek jika terkena angina kencang. Batang berbonggol banyak mata tunas yang dapat tumbuh menjadi tunas anakan.

2.Bunga
Bunga pisang keluar pada ujung batang dan hanya sekali berbungan selama hidupnya. Bunga pisang disebut jantung karena benetuknya seperti jantung. Jantung ini berwarna merah tua, tetapi ada pula yang berwarna kuning dan ungu. Setiap jantung terdiri atas satu atau banyak bakal buah (sisir). Setiap sisir dilindungi oleh sebuah daun kelopak. Bunganya sempurna, tetapi pada ujung jantung umumnya berbunga jantan. Satu persatu akan mekar dan tampak sisirnya. Ujung jantung tidak mekar sehingga tersisa jantungnya.

3.Buah
Terjadinya penyerbukan pada buah pisang, yaitu dengan bantuan serangga penyerbuk, tetapi umumnya tepung sari tidak terlalu subur. Oleh karena itu, banyak pisang yang tidak bebiji
 
4.Akar
Akar pada tanaman pisang berupa akar serabut yang banyak, tetapi lunak.

berikut ciri - ciri nya





18. 5 ciri ciri pohon pisang


berkembang biak dengan tunas, tak berkambium, seluruh bagiannya bermanfaat,

slebihnya kurang tau
1-daun dan batang daun lebar panjang
2-tulang daun berada di tengah dan besar
3-tepi daun tidak mempunyai ikatan yang kompak sehingga mudah sekali robek ketika terkena angin yang kencang
4-pohonnya berlapis lapis
5-batangnya berbonggol
6-banyak mata tunas yang tumbuh menjadi tunas anakan
#smoga mmbntu,,,

19. apa ciri ciri pohon pisang


-batangnya mengandung air
-cara perkembangbiakannya menggunakan tunas
-Bunganya sempurna, tetapi pada ujung jantung umumnya berbunga jantan
-Akar pada tanaman pisang berupa akar serabut yang banyak, tetapi lunak.
- Batang tumbuhan berair, monokotil
- daunnya panjang, lonjong dan mudah sobek
- Berakar serabut
- daging buah tebel dan lunak
- Berkembang biak dengan tunas
- Bunganya unik, yaitu jantung

20. ciri ciri yang dimiliki pohon pisang


pisang dapat hidup di daerah yang tinggi maupun rendah. Artinya dalam membudidayakan pisang kita tidak perlu repot-repot untuk mencari daratan yang bagus dari segi permukaan.

Agar tumbuhan pisang berkembang dengan baik maka sebaiknya ditempatkan di atas ketinggian 100 mdpl (meter di atas permukaan laut) dengan kondisi tanah sedikit lembab dan terbuka.

Selain kondisi diatas, tanaman pisang akan berkembang dan tumbuh dengan baik apabila mudah terkena sinar mahari. Begitu juga sebaliknya tumbuhan pisang tidak akan tumbuh di bawah genangan air.

Batangnya berwarna hijau, memiliki daun yang panjang, buahnya berwarna kuning berbentuk bulan sabit, memiliki jantung pisang yang berwarna ungu, hanya bisa berbuah satu kali saja.

Semoga Membantu...


Post a Comment

0Comments
Post a Comment (0)