Kartilago Terdapat Pada Bagian Dari

Admin
0

Pada tubuh manusia terdapat struktur yang disebut dengan kartilago. Bagian dari tubuh yang terdapat kartilago antara lain hidung, telinga, lutut, dan tulang rusuk. Kartilago berfungsi untuk memberikan bentuk dan kekuatan pada bagian tubuh tersebut. Selain itu, kartilago juga membantu dalam gerakan sendi dan melindungi jaringan di sekitarnya dari cedera. Penting untuk menjaga kesehatan kartilago dengan mengonsumsi makanan yang kaya akan nutrisi serta melakukan olahraga yang bermanfaat untuk tulang dan sendi.

Kumpulan Pertanyaan dan Jawaban yang Berkaitan dengan "Kartilago Terdapat Pada Bagian Dari":



Kartilago Terdapat Pada Bagian Dari



Daftar Isi:

1. kartilago terdapat pada bagian dari​


Jawaban:

ini penjelasanya

Penjelasan:

Rawan atau tulang rawan merupakan sejenis jaringan ikat lentur yang terdapat di berbagai anggota badan manusia maupun hewan, termasuk sendi di antara tulang, sangkar rusuk, telinga, hidung, saluran tenggorok dan cakram intervertebra.


2. Tuliskan lima bagian tubuh yang memiliki kartilago dan fungsi dari masing-masing kartilago pada bagian-bagian tubuh tersebut​


Jawaban:

Pada telinga bagian luar, dapat memberikan kekuatan dan kelenturan untuk organ maupun struktur tubuhDi antara tulang belakang, berfungsi sebagai bantalan pada sendi, dan mengurangi gesekan antartulang yang bisa menimbulkan nyeriDi laring, berfungsi untuk melapisi tulang pada persedian (tulang rawan artikular) dan sebagai pembentuk kerangka embrionikDi epiglotis, dapat memberikan kekuatan dan kelenturan untuk organ maupun struktur tubugDi tulang rusuk, berfungsi untuk melapisi tulang pada persedian (tulang rawan artikular) dan sebagai pembentuk kerangka embrionik

3. Kartilago terdapat pada?


kartilago hyalin: terdapat pada awal permungkaan sendi, ujung tulang rusuk, hidung dan annulus trachealis.


kartilago elastik: terdapat pada epiglotis, aurikulam dan tuba auditiva


kartilago fibrosa: tetdapat pada annulus fibrosus, diskus intervertebralis, simfisis pubis.

4. Jaringan kartilago elastis terdapat pada..​


Penjelasan:

ada dalam Diding saluran telinga dan daun telinga luar

oke sekian

terimagajij

Jawaban:

Tulang rawan elastis terdapat di bagian dinding saluran telinga luar, serta daun telinga.

Penjelasan:

Kartilago elastis ditemukan di telinga dan epiglottis (terletak di tenggorokan) serta bagian hidung dan trakea. Kartilago ini berfungsi untuk memberikan kekuatan dan elastisitas pada organ dan struktur tubuh, seperti telinga bagian luar.


5. kartilago terdapat pada?


Kartilago ini terdapat pada permulaan permulaan persendian, ujung ujung tulang rusuk, hidungdi tulang rawan. jaringan ikat padat yang agak kenyal dan elastis
contohnya di bagian gendang telinga,hidung, dan rusuk

6. Seorang siswa mengamati preparat awetan jaringan hewan menggunakan mikroskop. Dari hasil pengamatannya diperoleh tabel pengamatan seperti di bawah ini. Dari hasil pengamatan tersbeut, nama jaringan pada label K, L, dan M yaitu . . . . A) kartilago hialin, kartilago fibrosa, dan kartilago elastis B) kartilago fibrosa, kartilago hialin, dan kartilago elastis C) kartilago hialin, kartilago elastis, dan kartilago fibrosa D) kartilago elastis, kartilago hialin, dan kartilago fibrosa E) kartilago elastis, kartilago fibrosa, dan kartilago hialin


D. Kartilago elastis, kartilago hialin, dan kartilago fibrosa


7. Jelaskan perbedaan kartilago hialin dangan kartilago fibrosa!


kartilago hialin adalah tulang rawan yg terbentuk dari kaca. biasanya terdapat di trakea

8. jelaskan perbedaan antara kartilago hialin, dan kartilago fibrosa?


tulang rawan hialin: tulang yang berwarna putih sedikit kebiru-biruan, mengandung serat-serat kolagen dan chondrosit. Tulang rawan hialin dapat kita temukan pada laring, trakea, bronkus, ujung-ujung tulang panjang, tulang rusuk bagian depan, cuping hidung dan rangka janin.

tulang rawan fibrosa: Tulang yang banyak mengandung serat kolagen sehingga tulang rawan fibrosa sangat kuat dan lebih kaku.

9. Hubungan yang tepat antara letak dan macam bahan penyusun tulang pada tabel di bawah ini adalah … . A. daun telinga Kartilago hialin B. epiglotis Kartilago artikularis C. antara tulang pipa Kartilago elastis D. antara tulang rusuk dan dada Kartilago Hialin E. Antara femur dan tibia Kartilago elastin


Jawaban:

D. antara tulang rusuk dan dada - - -Kartilago Hialin

tulang rawan (kartilago) dibentuk oleh sel tulang rawan (kondrosit) dan bahan dasar (matriks). matrik merupakan campuran protein dan karbohidrat yang disebut kondrin. matrik mengandung zat perekat (kolagen) dan sedikit zat kapur.

Penjelasan:

tulang rawan terbagi menjadi 3 yaitu

1. tulang rawan hialin bersifat halus, transparan, matriksnya homogen, terdapat di: dinding trakea, cuiping hidung dan tulang rusuk dan dada.

2 tulang rawan elastis, bersifta lentur, serabut elastis bercabang, terdapat di epligotis dan daun telinga

3. tulang rawan fibrosa bersifat kurang lentur, serabut berkolagen, terdpaat di ruas tulang belakang.

Fungsi rangka

sebagai alat gerak pasifmenopang tubuhmelindungi organpentingtempat pembuatan sel darahtempat menempelnya otot

Pelajari lebih lanjut materi tentang fungsi otot pada manusia https://brainly.co.id/tugas/884279

Kata kunci: tulang rawan, kartilagi hialin, hidung, tulang rusuk

#BelajarBersamaBrainly


10. Komponen utama penyusun sistem rangka pada manusia adalah ...A darah, osteon, kartilago, dan tendonB. osteon, kartilago, tendon, dan sendic. kartilago, sendi, osteon, dan ligamenD. kartilago, tendon, ligamen, dan sendi​


Komponen utama penyusun sistem rangka pada manusia adalah kartilago, sendi, osteon, dan ligamen (C). Kartilago merupakan tulang rawan menyusun ujung tulang keras dan beberapa organ. Sendi adalah hubungan antar tulang keras. Osteon adlaah tulang keras menyusun sebagian besar tulang. Ligamen adalah oembungkus sendi agar tidak bergeser.

Pembahasan

Rangka merupakan salah satu dari sistem gerak selain otot. Rangka manusia selain sebagai sistem gerak juga sebagai pelindung organ.

Rangka manusia dibagi menjadi rangka aksial dan rangka apendikular. Rangka aksial berfungsi sebagai sumbu tubuh. Adapun rangka apendikular berfungsi sebagai pendukung gerak tubuh.

Pada rangka tubuh manusia terdiri dari bagian aksial dan apendikular.

A. Rangka aksial

Rangka aksial merupakan tulang-tulang yang berada di tengah / sumbu tubuh yang meliputi:

1. Tulang Kepala

Tulang kepala terdiri atas tulang tempurung (kranium) dan tulang rahang. Tulang kepala berfungsi sebagai pelindung otak, pelindung organ pendengaran, dan pelindung organ penglihatan.

Hubungan tulang yang terdapat pada tengkorak kepala bersifat suture yaitu tidak dapat digerakkan. Sendi yang menghubungkan tengkorak dengan tulang belakang ini disebut sendi atlas (sendi putar), sehingga memungkinkan gerak kepala mengangguk ke depan dan ke belakang, menggeleng ke kiri dan ke kanan, bahkan berputar ke kiri dan ke kanan dengan wajah tetap menghadap ke depan.

2. Tulang Belakang (Columna Vertebralis)

Tulang belakang merupakan penopang tubuh utama. Terdiri atas tulang-tulang belakang (vertebrae). Di antara tulang-tulang vertebrae terdapat discus invertebralis merupakan tulang rawan yang membentuk sendi yang kuat dan elastis. Discus invertebralis memungkinkan tulang belakang bergerak ke segala arah.

Pada tulang belakang terjadi perlengkungan karena berfungsi sebagai penyangga berat dan memungkinkan manusia melakukan berbagai jenis posisi gerak.

3. Tulang Dada (Sternum) dan Tulang Rusuk (Costa)

Tulang dada terdiri atas bagian hulu atau tangkai (manubrium sterni), bagian badan (corpus sterni), dan taju pedang (processus xyphoideus). Tulang rusuk terdiri atas 12 pasang tulang rusuk, yaitu:

a. 7 pasang rusuk sejati (costa vera)

b. 3 pasang rusuk palsu (costa spuria)

c. 2 pasang rusuk melayang (costa fluctuantes).

Bersama lekukan thorax pada tulang belakang, tulang dada dan tulang rusuk membentuk rongga dada (thorax) yang melindungi organ-organ penting seperti jantung, paru-paru, dan pembuluh darah. Tulang rusuk terdiri dari 12 pasang. Ujung belakangnya melekat pada ruas-ruas tulang belakang. Tulang rusuk dapat dibedakan menjadi tiga macam sebagai berikut:

a. Tulang rusuk sejati berjumlah tujuh pasang. Ujung belakangnya melekat pada ruas-ruas tulang belakang, sedangkan ujung depan melekat pada tulang dada.

b. Tulang rusuk palsu berjumlah tiga pasang. Ujung belakang melekat pada tulang belakang dengan ujung depan melekat pada tulang rusuk di atasnya.

c. Tulang rusuk melayang berjumlah dua pasang. Ujung belakang melekat pada tulang belakang, sedangkan ujung depan bebas tidak melekat.

B. Rangka apendikular

Rangka apendikular meliputi anggota gerak tubuh. Rangka apendikular dapat dikelompokkan menjadi:

1. Gelang bahu

Terdapat dua gelang bahu, yaitu kanan dan kiri. Masing-masing gelang bahu terdiri atas tulang selangka (clavicula) dan tulang belikat (scapula).

2. Tulang anggota gerak atas

Tulang anggota gerak atas terdiri atas dua tungkai, kanan dan kiri. Masing-masing terdiri atas

a. tulang lengan atas (humerus)

b. tulang hasta (ulna)

c. tulang pengumpil (radius)

d. 8 tulang pergelangan tangan (carpal)

e. 5 tulang telapak tangan (metacarpal)

f. 14 tulang jari tangan (phalanges)

3. Gelang panggul

Gelang panggul terdiri atas 2 tulang pinggul (coxae) di kanan dan kiri. Gelang panggul sangat stabil dan berfungsi menahan berat tubuh.

4. Tulang anggota gerak bawah

Tulang anggota gerak bawah terdiri atas dua tungkai kaki, kanan dan kiri. Masing-masing terdiri atas

a. tulang paha (femur)

b. tulang tempurung (patella)

c. tulang kering (tibia)

d. tulang betis (fibula)

e. 7 tulang pergelangan kaki (tarsal)

f. 5 tulang telapak kaki (metatarsal)

g. 14 tulang jari kaki (phalanges)

Pelajari lebih lanjut

1. fungsi rangka manusia: https://brainly.co.id/tugas/3687681

2. sel penyusun tulang: https://brainly.co.id/tugas/4111876

3. proses kontraksi dan relaksasi otot: https://brainly.co.id/tugas/5654454

Detil jawaban

Kelas: 11

Mapel: Biologi

Bab: Struktur dan Fungsi Tulang, dan Sendi

Kode: 11.4.4

Kata kunci: rangka, penyusun rangka, sendi, kartilago, osteon, ligamen


11. Di dalam laring terdapat ......(?) yang merupakan kartilago elastis yang berfungsi.....?​


Jawaban:

Laring mengandung pita suara (vocal cord). Laring berada di depan faring yang menuju ke esofagus dan secara vertikal Laring terdapat di antara trakea dan akar lidah, pada bagian atas dan depan dari leher.

Struktur dan Fungsi Kartilago Elastis

Kartilago ini lebih elastis dari kartilago yang lain sehingga mudah pulih posisinya. Kartilago ini terdapat di epiglotis, daun telinga, dan bronkiolus. Kartilago elastis berfungsi untuk memberi fleksibilitas dan sebagai penyokong.

Penjelasan:

Maaf klo salah, semoga membantu:)

Jawaban:

organ pada leher mamalia yang melindungi trakea dan terlibat dalam produksi suara. Laring adalah saluran pernapasan yang membawa udara menuju ke trakea.

Penjelasan:

maaf kakau salah


12. Kartilago elastis dapat ditemukan pada bagian tubuh...


kartilago adalah tulang rawan. terletak pada telinga dan hidung contohnyaDi hidung dan telinga

13. jelaskan perbedaan kartilago hialin,kartilago fibrosa, dan kartilago elastis ?


kartilago hialin: tulang rawan yang matriksnya bening kebiruan dan merupakan bagian terbesar dari kerangka embrio yg juga membantu pergerakan persendian
kartilago fibrosa: tulang rawan yang matriksnya brwarna gelap dan keruh yg berfungsi untuk memberikan proteksi dan penyokong
kartilago elastis: tulang rawan yang matriksnya berwarna keruh kekuning kuningan yang terdapat di daun telinga luar, epiglotis, embrio dll

14. Perbedaan kartilago hialin dan kartilago fibrosa


Kartilago hialin tulang rawan yang matriks, bening kebiruan dan merupakan bagian terbesar dari kerangka embrio yang juga membantu pergerakan persendian.
Kartilago fibrosa tulang rawan yang matriksnya berwarna gelap dan keruh yang berfungsi sebagai proteksi dan penyokong

15. sendi adalah pertemuan antara tulang dengan tulang antara tulang dengan kartilago atau antara kartilago dengan kartilago pada sendi terdapat ligamen dan tendon Apakah fungsi ligamen dan tendon pada sendibantu kak ​


Jawaban:

Secara umum, fungsi utama dari tendon dan ligamen adalah membantu menyeimbangkan struktur tubuh dan membantu pergerakan tubuh.

Penjelasan:

semoga membantu:)

jadikan jawaban tercerdas ya


16. Jaringan kartilago terbagi menjadi 3 jenis berdasarkan matriks & susunan serabutnya. Sebutkan & jelaskan 3 jenis kartilago tersebut!


Tulang Rawan Hialin
Hialin berasal dari bahasa Yunani hyalos yang berarti kaca, Tulang rawan hialin memang memiliki ciri-ciri yang mirip dengan kaca dengan matriks kebiru-biruan, mengkilat, jernih dan homogeny. Matriks tulang rawan hialin lebih banyak mengandung serabut elastin dari pada serabut kolagen.Tulang rawan hialin ini berperan membentuk sebagian besar rangka embrional, memperkuat saluran pernapasan, untuk pergerakan persendian serta berperan dalam pertumbuhan tulang panjang. Tulang rawan hialin bisa ditemukan pada persendian tulang pembuluh bronkus, cincin tulang rawan dan trakea, ujung-ujung tulang rusuk dan ujung-ujung tulang panjang.

Tulang Rawan Fibrosa
Pada tulang rawan fibrosa ini memiliki fungsi sebagai penyokong dan proteksi, tulang rawan fibrosa ini mempunyai ciri-ciri matriknya berwarna gelap dan keruh, tidak mempunyai perikondrium serta mengandung serabut kolagen. Tulang rawan fibrosa dapat ditemukan pada persendian tulang pinggang, cakram antar ruas tulang belakang dan simfisis fubis.

Tulang Rawan Elastin
Tulang rawan elastin ini mempunyai ciri matriks intra selulernya yang berwarna keruh kekuning-kuningan dan mengandung serabut elastin. Karena banyak mengandung serabut elastin sehingga bersifat lentur. Dan untuk fungsi tulang rawan elastin ini memberikan fleksibilitas dan sokongan. Tulang rawan elastin bisa ditemukan pada daun telinga, epiglottis, pembuluh eutachius dan laring.

17. jelaskan perbedaan antara kartilago hialin dan kartilago fibrosa


Kartilago Hialin
– Matriksnya bening kebiruan.
- Mengandung serabut kolagen yang tersebar dalam bentuk anyaman halus dan rapat.
kartilago fibrosa
– Matriksnya gelap dan keruh.
- Mengandung serabut kolagen kasar dan tidak teratur.kartilago hilain yaitu tulang rawan yang matriaksnya bening kebiruan dan kerangka embrionya membantu pergerakan persendian sedangkan kartilago fibrosa yaitu tulang rawan yang matriaksnya berwarna gelap keruh yng berfungsu untuk proteksi..☺

18. Kartilago (tulang rawan) pada tubuh manusia terdapat pada​


Jawaban:

1.  Di sela-sela persendian, seperti pada siku, lutut, dan pergelangan kaki

2.  Di ujung tulang rusuk

3.  Di antara tulang-tulang di susunan tulang belakang

4.  Telinga dan hidung

5.  Di saluran napas

Penjelasan:

Tulang rawan adalah sejenis jaringan ikat yang terdiri dari sel-sel, yang disebut kondrosit. Kondrosit kemudian memproduksi komponen pembuat tulang rawan lain, seperti serat kolagen serta serat elastin. Jaringan tulang rawan memiliki sifat elastis tapi tetap padat.


19. penyakit pada telinga karena infeksi di tulang rawan atau kartilago telinga bagian luar adalah​


Jawaban:

Otitis eksterna atau swimmer's ear

Penjelasan dengan langkah-langkah:

maaf jika salah,semoga membantu^^


20. Kartilago pada hewan artinya Apakah kartilago termasuk dalam jaringan hewan?


kartilago adalah tulang rawan
ya, termasukKartilago termasuk tulang rawan
Maaf kalo salah


Post a Comment

0Comments
Post a Comment (0)