Pembentukan Salju Merupakan Contoh Pengkristalan Dengan

Admin
0

Proses pembentukan salju merupakan salah satu contoh dari pengkristalan. Ketika suhu udara turun di bawah titik beku air, uap air mengkondensasi dan membentuk butiran-butiran es. Butiran-butiran es tersebut akan saling melekat dan membentuk kristal salju yang berbeda-beda bentuk dan ukurannya. Proses pengkristalan terjadi ketika molekul-molekul dalam bahan cair atau gas kehilangan energi termal dan menjadi kaku, membentuk suatu struktur kristal yang teratur.

Proses Pembentukan Salju

Proses pembentukan salju dimulai ketika udara dingin dan lembab mengalami kondensasi dan membentuk awan. Terdapat dua jenis awan yang bisa membentuk salju, yaitu awan stratus dan awan cuaca. Saat suhu udara masih di atas titik beku, tetapi tidak jauh darinya, kandungan air di udara akan membentuk tetesan air kecil. Saat suhu menjadi lebih dingin lagi, tetesan tersebut membeku dan menjadi butiran es yang lebih besar. Butiran-butiran es tersebut akan bertumbukan dan melekat satu sama lain membentuk kristal salju yang unik.

Bentuk Kristal Salju

Kristal salju memiliki bentuk yang berbeda-beda tergantung pada suhu dan kelembaban selama proses pembentukan. Bentuk kristal salju dapat berupa heksagonal, pendek dan pipih, belah ketupat, jarum, dan lain sebagainya. Perubahan pada suhu dan kelembaban di udara juga dapat mempengaruhi bentuk dari kristal salju tersebut.



Kumpulan Pertanyaan dan Jawaban yang Berkaitan dengan "Pembentukan Salju Merupakan Contoh Pengkristalan Dengan":



Pembentukan Salju Merupakan Contoh Pengkristalan Dengan



Daftar Isi:

1. pembentukan salju merupakan contoh pengkristalan dengan​


Jawaban:

Pengkristalan yang uap kalor.

Penjelasan:

Pengkristalan ialah perubahan wujud benda dari gas menjadi padat dengan proses pelepasan maupun penyerapan kalor.


2. Pembentukan salju merupakan contoh pengkristalan?


benar.. pembentukan salju merupakan perubahan wujud dari gas yang berupa awan, menjadi salju yang nerupakan wujud padat

Semoga membantu (◠‿◕)

Proses awal pembentukan salju berawal dari uap air yang berkumpul di atmosfer bumi, kemudian kumpulan uap air mendingin sampai pada titik kondensasi (yaitu temperatur dimana gas berubah bentuk menjadi cair atau padat), kemudian menggumpal membentuk awan. Pada saat awal pembentukan awan, massanya jauh lebih kecil daripada massa udara sehingga awan tersebut mengapung di udara. Namun, setelah kumpulan uap terus bertambah dan bergabung ke dalam awan tersebut, massanya juga bertambah, sehingga pada suatu ketika udara tidak sanggup lagi menahannya. Awan tersebut pecah dan partikel air pun jatuh ke Bumi.

Partikel air yang jatuh itu adalah air murni (belum terkotori oleh partikel lain). Air murni tidak langsung membeku pada temperatur 0˚C, karena pada suhu tersebut terjadi perubahan fase dari cair ke padat. Untuk membuat air murni beku dibutuhkan temperatur lebih rendah dari 0˚C.

Saat pembentukan hujan salju, biasanya temperatur udara tepat dibawah awan adalah dibawah 0˚C (temperatur udara tergantung di ketinggian diatas permukaan air laut). Tapi, temperatur yang rendah saja belum cukup untuk menciptakan salju. Saat partikel-partikel air murni tersebut bersentuhan dengan udara, maka air murni tersebut terkotori oleh partikel-partikel lain. Ada partikel-partikel tertentu yang berfungsi mempercepat fase pembekuan, sehingga air murni dengan cepat menjadi kristal-kristal es.

Partikel-partikel pengotor yang terlibat dalam proses ini disebut nukleator, yang berfungsi sebagai pemercepat fase pembekuan dan perekat antar uap air sehingga partikel air (yang tidak murni lagi) bergabung bersama dengan partikel air lainnya untuk membentuk kristal lebih besar.

Apabila temperatur udara tidak sampai melelehkan kristal es tersebut, maka kristal-kristal es jatuh ke tanah. Kristal-kristal es yang jatuh ke tanah itulah dinamakan salju. Jika tidak jatuh ke tanah, kristal es tersebut meleleh dan sampai ke tanah dalam bentuk air hujan.

Maaf kalau salah

3. Pembentukan salju merupakan contoh pengkristalan dengan


Jawaban:

pengkristalan dengan proses pelepasan kalor

Penjelasan:

"selamat belajar"

4. contoh proses mengkristal adalah perubahan.... menjadi butiran salju


Jawaban:uap air

Penjelasan:maaf kalo salah


5. salju terbentuk dari pengkristalan....​


Jawaban:

cair dan padat

maaf kalo salah


6. pembentukan salju merupakan contoh pengkristalan yang.......kalor​


Jawaban:

......, Yang bener pembentukan salju merupakan perubahan whujud dari gas yang berupa awan,menjadi ꇙꋬ꒒꒻꒤ yang merupakan whujud padat

Penjelasan:

like bintang:)


7. pembentukan salju merupakan contoh pengkristalan yang titik-titik kalor ​


Jawaban:

Pengkristalan yang uap kalor.

Penjelasan:

Pengkristalan ialah perubahan wujud benda dari gas menjadi padat dengan proses pelepasan maupun penyerapan kalor.

jawab:(Pelepasasan)

Penjelasan:

pembentukan salju merupakan contoh pengkristalan dengan proses pelepasan kalor .

semoga membantu:)

jangan lupa jadikan jawaban terbaik jika ingin tambahan poin.


8. contoh proses mengkristal adalah perubahan.....menjadi butiran salju


Jawaban:

gas menjadi air

jb gas

Penjelasan:

maaf ya kalo salah


9. contoh proses mengkristal adalah perubahan.... menjadi butiran salju​


Jawaban:

uap

Penjelasan:

maaf kalo salah

dan semoga membantu

Jawaban:

uap

Penjelasan:

maaf kalo salah

dan semoga membantu


10. contoh proses mengkristal adalah perubahan menjadi butiran salju


Contoh proses mengkristal adalah perubahan menjadi butiran salju, yang merupakan perubahan bentuk dari gas (uap air) ke padat (butiran salju), akibat perubahan suhu menjadi dingin dalam waktu cepat.

Pembahasan:  

Mengkristal merupakan perubahan bentuk dari gas ke padat. Mengkristal merupakan proses yang melepaskan panas (kalor), dan terjadi ketika suhu benda didinginkan (suhunya diturunkan) dalam waktu cepat sehingga tidak melalui bentuk cair.

Secara umum, bila suatu benda yang meningkat suhunya (memanas), maka benda tersebut menyerap panas (Kalor). Penyerapan kalor ini dapat menyebabkan perubahan wujud, dari padat ke cair (meleleh atau mencair), dari cair ke gas (mendidih atau menguap), atau langsung dari padat ke gas (menyublim).

Sebaliknya, bila suatu benda yang menurun suhunya (mendingin), maka benda tersebut melepas panas (Kalor). Pelepasan kalor ini juga dapat menyebabkan perubahan wujud, dari gas ke cair (mengembun), dari cair ke padat (membeku), atau langsung dari gas ke padat (menghablur atau mengkristal).

Menghablur atau mengkristal adalah peristiwa perubahan wujud zat dari gas menjadi padat, tanpa melalui fase atau bentuk cair. Contoh:

Pembentukan salju di awanPembentukan es di daun tumbuhan saat musim dingin

Pelajari lebih lanjut menyublim di: brainly.co.id/tugas/8680845

Pelajari lebih lanjut menghablur di: brainly.co.id/tugas/1792679

Pelajari lebih lanjut membeku di:  brainly.co.id/tugas/3135736

-------------------------------------------------------------------------------------

Detail Jawaban:  

Kode:  6.4.6

Kelas: VI    

Mata Pelajaran: Kimia          

Materi: Perubahan Pada Benda


11. contoh proses mengkristal adalah perubahan_____menjadi butiran salju​


Jawaban:

air menjadi butir salju

Penjelasan:

yang dinamakan dngn proses membeku

Jawaban:

Jawab

contoh proses mengkristal adalah perubahan Es menjadi butiran salju


12. Contoh proses mengkristal adalahterbentuknya salju dari uap airyang melepas energi kalor. Kalorartinya ....​


Jawaban:

ENERGI PANAS

Penjelasan:

MAAF KALAU SALAH

#TETAP_SEMANGAT_JALANI_HARI

Jawaban: energi panas

Penjelasan:


13. Contoh proses mengkristal adalah perubahan.......menjadi butiran salju


Jawaban:

Perubahan Uap air


14. Terbentuknya kristal salju perubahan wujud yang terjadi.... ​


Jawaban:

Perubahan yang terjadi adalah dari salju atau kristal es adalah mengkristal. Mengkristal adalah perubahan wujud gas menjadi padat.

Penjelasan:

[tex]semoga \: membantu[/tex]

[tex]answer \: by \: khalishazilmi055[/tex]


15. Pembentukan salju pengkristalan dengan .....kalor


Jawaban:

melepas kalor

Penjelasan:

karena proses mengkristal melepas kalor


16. Salju merupakan contoh pengkristalan dengan proses ... Kalor


Jawaban:

Pengkristalan ialah perubahan wujud benda dari gas menjadi padat dengan proses pelepasan maupun penyerapan kalor. Contoh peristiwa pengkristalan dengan proses pelepasan kalor adalah salju dan gas yang didinginkan.

Penjelasan:

demikian terimakasih :)

Jawaban:

Pengkristalan ialah perubahan wujud benda dari gas menjadi padat dengan proses pelepasan maupun penyerapan kalor. Contoh peristiwa pengkristalan dengan proses pelepasan kalor adalah salju dan gas yang didinginkan

Semoga bermanfaat, semangat belajar yaa


17. salju merupakan contoh pengkristalan dengan proses....kalor​


Jawaban:

Pengkristalan ialah perubahan wujud benda dari gas menjadi padat dengan proses pelepasan maupun penyerapan kalor. Contoh peristiwa pengkristalan dengan proses pelepasan kalor adalah salju dan gas yang didinginkan.

1) penyubliman 2) menyublim

penjelasan 1)salju merupakan wujud kristal pada air. kristal ini memiliki permukaan yg sangat tipis.ketika terkena udara,kristal ini akan menjadi uap air tanpa melalui proses mencair.peristiwa inilah yang disebut menyublim.

penjelasan 2)menyublim adalah peristiwa perubahan zat dari padat menjadi gas,dimana zat memerlukan energi panas


18. salju adalah air yang jatuh dari awan yang telah membeku menjadi padat dan seperti hujan atau sebuat bentuk air es terkristalisasi yang berbentuk dari berbagai kepingan salju. Secara sederhana, kepingan salju (snowflake) terbentuk dar 2-200 pevahan kristal salju. Kriistal salju ini akan terbentuk ketika es menempel pada serbuk pasir atau tanah yang bertebaran di dalam udara. Kristal-kristal ini kemudian akan berbagung dan membentuk kepingan salju. Bentuk kepingan salju itu ada bermacam-macam jenisnya, tergantung dari suhu udara di sekitar saat terbentuk. Kelompok kata di dalam teks tersebut adalah ....a. Kepingan salju, serbuk pasir, kristal-kristal, suhu udara b. Kepingan salju, serbuk pasir, bermacam-macam kristal saljuc. Air es, kristal salju, serbuk pasir, suhu udara d. Air es, kristal salju, kristal-kristal, suhu udara.pliss butuh banget bantuannya​


Jawaban:

C. Air es, kristal salju, serbuk pasir, suhu udara

semoga jawabannya benar:)


19. pembentukan salju merupakan contoh peristiwaA.) Membeku B.)menguapC.)mengkristalD.)mencair​


Jawaban:

c mengkristal

Penjelasan:

karna pada saat air menaik ke atas suhu diudara sangat rendah jadi air yang jatuh bukannya berwujud cair malah menjadi salju

maaf kalau ada kosakata tidak baku


20. contoh proses mengkristal adalah perubahan pembentukan kristal.....menjadi butiran salju​


Mengkristal adalah perubahan zat dari gas menjadi padat, contohnya udara menjadi salju.


semoga membantu! ㋛



Post a Comment

0Comments
Post a Comment (0)